Mengaktifkan Tampilan Dinamis Blogger

Posted on | November 19, 2012 | No Comments

Blogger sekarang memberikan kesempatan kepada untuk membuat dan memilih tampilan dinamis pada blog anda.
enable dynamis view

Untuk mengatur blog anda dengan Dynamic Views,klik pada tab Template.Di template designer pilih salah satu dari 7 tampilan dinamis yang tersedia.Catatan:bahwa jika anda memilih tampilan dinamis secara acak,pengunjung blog anda masih mempunyai pilihan pengaturan untuk memilih tampilan blog yang di tampilkan.



Jika anda ingin mengembalikan tampilan template seperti sedia kala,anda tinggal klik "Revert to previous template".Pilihlah template baru ketika anda ingin kembali ke tampilan template traditional (Template yang telah anda simpan)dengan menuju ke Template,klik "Backup/Restore"

Jika anda ingin menggunakan tampilan old user interface,anda dapat menemukan pilihan di bawah Design | Edit HTML .Jika anda telah mengaktifkan halaman,maka anda menemukan menu drop down seperti pada gamabar di bawah ini:

enable dynamic view1

Dynamic View akan tersedia di blog anda,jika anda telah melakukan pengaturan secara benar:
1.Blog untuk public.Pengunjung anda tidak membutuhkan Sign in untuk melihat blog anda.
2.Mengaktifkan feeds sepenuhnya.Di dalam Setting | Other,Pilihlah "Full" pada Allow Blog Feed.
   
allow blog feed

Terima kasih Anda telah membaca artikel Mengaktifkan Tampilan Dinamis Blogger, Mencuri konten adalah melanggar hak cipta,baca PRIVACY POLICY,Jika anda memiliki saran dan kritik silakan tinggalkan komentar atau Kontak Kami.

Related Post



Comments

Leave a Reply

Search This Blog

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

Popular Post

Recent Post

Protected by Copyscape DMCA Copyright Search